IDGS, Minggu, 18 Oktober 2020 – Salah satu aspek utama dari damage sebesar itu adalah Elemental Mastery, atribut (atau stats) yang hingga kini masih menyebabkan kebingungan dan kerancuan di kalangan pemain.
Maka dari itu Indogamers kali ini ingin menjelaskan apa itu Elemental Mastery dan bagaimana atribut ini bekerja. Tak usah banyak basa-basi lagi, langsung mulai saja!
Page 1 of 5