INDOGAMERS
  • News
  • PC
  • Console
  • Mobile
  • eSports
No Result
View All Result
INDOGAMERS
  • News
  • PC
  • Console
  • Mobile
  • eSports
No Result
View All Result
INDOGAMERS
No Result
View All Result

GTA The Trilogy The Definitive Edition Dirumorkan Rilis di Epic Games Store 19 Januari 2023

INDOGAMERS by INDOGAMERS
16 January, 2023
in Berita, PC
0

Credit: Rockstar Games.

INDOGAMERS.ID – Leaker BillbilKun mencuit Grand Theft Auto: The Trilogy – The Definitive Edition akan dirilis di Epic Games Store pada 19 Januari 2023 pukul 23.00 WIB. Gim tersebut akan didiskon 50% selama minggu pertama perilisan.

PREMIERE

Grand Theft Auto: The Trilogy – The Definitive Edition will be released on Epic Games Store on January 19th at 4PM UTC
It will be on sale too with 50% off discount during the first week#GTA pic.twitter.com/too3dgsRGQ

— billbil-kun (@BillbilKun) January 16, 2023

Grand Theft Auto: The Trilogy – The Definitive Edition yang sebelumnya dirilis di beberapa platform, mendapatkan tanggapan kurang bagus dari para penggemar seri gim GTA. Dirilis sebelumnya di Nintendo Switch, PlayStation 4 & 5, Windows (Rockstar Launcher), Xbox One, dan Xbox Series X/S pada 11 November 2021, trilogi GTA ini dipenuhi bug dan berbagai permasalahan lain.

BacaJuga

CEO Take-Two Berpendapat AI dan Machine Learning Tidak Akan Menciptakan GTA Yang Lebih Baik Begitu Saja

Unik! Game The Hidden And Unknown Pasang Harga 15 Juta Rupiah di Steam

“Grammarian Ltd” Gim Pembelajaran Grammar Buatan 2 Studio di Malang, Akan Diluncurkan di Platform Nintendo Switch!

Belum bisa diketahui atau pastikan, akankah versi yang dirilis di Epic Games Store masih bergelut dengan berbagai permasalahan atau tidak. Namun setidaknya hingga saat ini, bisa dilihat bahwa penggemar seri gim GTA tidak begitu tertarik dengan perilisan kali ini jika masih bermasalah.

NEWS: It looks like Grand Theft Auto: The Trilogy – DE release for Steam is getting closer. Rockstar added a new Steam Sub which adds all three GTA titles into a bundle.

Steam release should be happening fairly soon.https://t.co/owbF2fpSXW pic.twitter.com/TZidTX3gUE

— Ben (@videotech_) January 11, 2023

Selain akan rilis via Epic Games, GTA The Trilogy The Definitive Edition juga dirumorkan hadir di Steam sebagai sebuah bundle penjualan. Belum diketahui akankah tanggal perilisan di Steam akan berbarengan dengan di Epic Games Store atau tidak.

(IDGS/ deJeer)

Tags: Epic Games StoreGrand theft autoGrand Theft Auto The Trilogy The Definitive EditionGTAgta definitive editiongta trilogysteam
ShareTweetSendShareShare
INDOGAMERS

INDOGAMERS

You Play, We Discuss

Popular News

  • Path To Nowhere: Rekomendasi Prioritas Skill dan Crimebrands Bagi Para Sinners

    Path To Nowhere: Rekomendasi Prioritas Skill dan Crimebrands Bagi Para Sinners

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Genshin Impact: Cara Mengakses Puncak Dragon Spine dan Domain Artifak Baru

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Tutorial Serenitia Pot (Housing System) Genshin Impact, Fitur Baru di Update 1.5

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Kembali Nostalgia! Seal M Hadir dengan Lakukan CBT di Indonesia

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Bocoran Skin, Event, dan Starlight Baru MLBB dari Data Miner

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
Facebook Twitter Instagram Youtube

Categories

  • Berita
  • Console
  • Entertainment
  • eSports
  • Featured
  • Mobile
  • Nintendo
  • PC
  • PlayStation
  • Reviews
  • Tech
  • Trailers
  • Video
  • Xbox

Address

STC Senayan, Jl. Asia Afrika –
Pintu IX Gelora Senayan Lt. 4 No. 1046
Jakarta Pusat 10270


Contact Us

082111118624
redaksi@indogamers.com
partnership@indogamers.com

© 2023 INDOGAMERS.ID - The sequel of INDOGAMERS.COM news portal.

No Result
View All Result
  • News
  • PC
  • Console
  • Mobile
  • eSports

© 2023 INDOGAMERS.ID - The sequel of INDOGAMERS.COM news portal.